Blog

Supervisi KKN Angkatan 48

Supervisi Hasil Kegiatan Mahasiswa KKN Angkatan 48 Universitas Muhammadiyah Palangkaraya Skema Amal Usaha Muhammadiyah Palangkaraya, Dalam rangka persiapan penyusunan laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN), dilaksanakan rapat Supervisi terhadap mahasiswa KKN yang melaksanakan kegiatan di skema Amal Usaha Muhammadiyah bertempat di Tk Aba 1 dan Kampus 2 UMPR, Jumat (9/12/2022). Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Rektor […]

Penjemputan KKN Skema Etnografi

PENJEMPUTAN MAHASISWA KKN ETNOGRAFI UMPR Kuliah Kerja Nyata Etnogafi merupakan suatu bentuk pendidikan dengan cara memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup di tengah masyarakat, di luar kampus, secara langsung bersama-sama masyarakat mengidentifikasi potensi dan menangani masalah sehingga diharapkan mampu mengembangkan potensi desa/daerah dan meramu solusi untuk masalah yang ada di desa. KKN Etnografi diharapkan […]

Donor Darah KKN 48 UMPR LP2M

Palangkaraya – Lembaga Penelitian Pengabdian Masyarakat Universitas Muhammadiyah Palangkaraya Bersama Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan ke 48 UMPR bekerja sama dengan PMI kota palangkaraya telah menyelenggarakan kegiatan donor darah. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari senin, 14 November 2022 , dilaksanakan di Aula Utama Universitas Muhammadiyah Palangkaraya. Endang Sri Suyati, M.Pd menjelaskan tujuan dari diadakan […]

LP2M UMPR SIAP Terjunkan 377 Mahasiswa KKN ke-48, Dengan 2 Skema Sekaligus

KKN KE-48 : Rektor UMPR, Dr. Sonedi, M.Pd secara resmi membuka KKN ke-48 skema AUM pada Kamis (6/10). PALANGKA RAYA –  Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menerjunkan 377 mahasiswa, untuk mengikuti kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ke-48. Pembukaan dipimpin langsung oleh Rektor Universitas Muhammadiyah Palangkaraya, Dr. Sonedi, M.Pd. dalam acara Pembukaan KKN ke-48 UMPR Semester Ganjil Tahun Akademik […]

Kepala LP2M UMRP Menghadiri Munas II APPTIMA

Musyawarah Nasional APPTIMA II yang diselenggarakan oleh Asosiasi Penerbit Perguruan Tinggi Muhammadiyah-Aisyiyah (APPTIMA) bekerja sama dengan UAD Press Pada kesempatan Munas APPTIMA kepala LP2M UMPR Dr. Nurul Hikmah Kartini,S.Si., M.Pd juga menghadiri dan keikutsertaannya dalam MUNAS II APPTIMA tersebut. Bertempat di Kampus UAD Amphitarium Kampus Utama Universitas Ahmad Yogyakarta, Jalan Ringroad Selatan, Tamanan, Banguntapan, Bantul DIY […]

Sosialisasi KKN Angkatan Ke 48

PALANGKA RAYA,- Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) Melaksanakan Sosialisasi Kuliah Kerja Nyata Angkatan 48 Semester Ganjil Tahun Akademik 2022/2023, Jumat (02/09/2022) di Zoom Metting. Sosialisasi Kuliah Kerja Nyata angkatan 48 di hadiri Oleh Kepala LP2M Dr. Nurul Hikmah Kartini, S.Si M.Pd Serta Kabid Pengmas Endang Sri Suyati, M.Pd. Pada […]

Rapat Kordinasi KKN Angkatan 48 UMPR

    PALANGKA RAYA,- Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) Melaksanakan Rapat Kordinasi Penempatan Lokasi Kuliah Kerja Nyata Angkatan 48 Semester Ganjil Tahun Akademik 2022/2023, Rabu (24/08/2022) di Zoom Metting. Rapat Kordinasi KKN angkatan 48 di hadiri Oleh Ketua PWM Kalimantan Tengah Prof. Dr. H.Ahmad Syar’I , Wakil Rektor 1 […]

Siap Sukseskan KKN MAs Makassar Tahun 2022

PALANGKA RAYA,- Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) melaksanakan Pelepasan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Muhammadiyah Aisyiyah (KKN MAs) Makassar Tahun 2022, Minggu (31/07/2022) di Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya. Pelepasan Mahasiswa KKN MAs Makassar ini diikuti oleh 2 orang mahasiswa dari 2 fakultas yang ada di Universitas Muhammadiyah Palangkaraya, yakni […]

LP2M Mengikuti Kegiatan Surveillance ISO 9001:2015

PALANGKA RAYA –: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) mengikut kegiatan Surveillance ISO 9001:2015 Universitas Muhammadiyah Palangkaraya. Kegiatan Surveillance ISO 9001:2015 dilaksanakan di ruang kerja Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat secara Langsung pada Senin(25/7). Kegiatan Surveillance ISO 9001:2015 ini dilakukan langsung oleh Tim Assesor Komite Akreditasi Nasional (KAN) Tim Pelaksana kegiatan […]